PIMPINAN WILAYAH PERARI YOGYAKARTA & UIN SUNAN KALIJAGA MENJALIN KERJASAMA
Pimpinan Wilayah PERARI Yogyakarta yang diketuai Ali Pradana Putra, SH. menjalin kerjasama dengan Fakultas Syariah dan Hukum Universitas Sunan Kalijaga Yogyakarta (UINSUKA) dalam hal penyelenggaraan Pendidikan Khusus Profesi Advokat (PKPA). Kerjasama ditandai dengan penandatanganan serta penyerahan Memorandum of Understanding (MoU) yang dihadiri oleh Ketua Umum PERARI Dr. Zuman Malaka, SH., SHI., MH., M.Kn., Sekjen PERARI […]